Untuk mengatasi keluhan semacam ini biasanya para praktisi Yoga/Tao melakukan teknik GROUNDING untuk menyerap energi dingin/YIN dari Bumi. Adapun Grounding di sini saya akan menyajikan 3 variasi yang pertama teknik meditasi sedangkan yang kedua dan ketiga cara Islami.
Grounding Teknik Meditasi
1. Duduk di kursi/bersila
bagi yg duduk dikursi telapak kaki harus menyentuh lantai
2. Pejamkan mata
3. Punggung harus tegak lurus
5. Gulung lidah ke atas menyentuh langit2 mulut
Posis tangan.
- a. Bagi yg duduk di kursi posisi tangan mengelantung kebawah lurus di samping tubuh, kedua telapak tangan menghadap ke bawah/bumi
- b. Bagi yg duduk bersila posisi tangan sama dg (a) atau bisa ditempel di lantai
6. Hirup napas secara halus sebanyak 3 hitungan
7. Tahan napas kemudian Kerutkan otot lingkar anus-tahan beberapa saat-kendurkan. Lakukan sebanyak 3x/5x/7x/9x.
8. Visualisasi
- a. Bagi yang duduk di kursi Visualisasikan bahwa anda bernapas melalui telapak kaki dan telapak tangan. Tarik napas perlahan, tahan sebentar, keluarkan.
- b. Bagi yang duduk bersila. Visualisasikan bahwa anda bernapas melalui tulang ekor dan telapak tangan. Tarik napas perlahan, tahan sebentar, keluarkan.
9. No 8.a dan b lakukan sampai anda merasa energi dingin (bumi/yin) masuk melalui gerbang energi/cakra di atas.
10. Jika energi sudah terasa menjalar ketubuh melalui cakra-cakra tersebut anda sudah boleh bernapas biasa tapi tetap vokus pada energi yang terserap/masuk ketubuh.
11. Biarkan energi mengalir dengan sendirinya jangan diatur.
12. Setelah anda sudah merasa cukup anda bisa mengakhiri meditasi ini.
Cara kedua (cara Islami)
Baca Sholawat thibbil qulub/sholawat syifa sebanyak 11x
“Allohumma sholli ‘alaa sayyidina Muhammadin thibbil qulubi wa dhawaa ihaa wa ‘aafiyatil abdhaani wa syifa ihaa wa nuuril abshoori wa dhliyaa ihaa wa ‘alaa aa-lihi wa shokhbihii wa shalim”
Sholawat ini berfungsi utk penyembuhan dan menetralisir amalan yang berhawa panas.
Cara Ketiga :
Mandi suci, membersihkan aura lahir batin. serta menetralisir energi panas dan energi liar.
Sebaiknya dilakukan pada waktu antara jam 12 malam sampai subuh,
Tata cara mandi :
membasahi seluruh tubuh mulai dari kepala hingga kaki,
jumlah siraman 7 kali siraman (atau 21 kali, atau 41 kali).
Setiap akan menyiram baca niat,
Setelah itu baru boleh dilanjut seperti mandi biasa.
Filed under: Kuantum Semesta Cahaya NAQS DNA, Reiki N-AQS |
Tinggalkan Balasan